Mengenal Tag pada HTML

Share:
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Hai para penggemar blog , Kali ini saya akan memperkenalkan tag pada HTML sebelum nya saya sudah memposting tentang perkenalan HTML...Let's we see

  • Html   = Menyatakan pada browser bahwa dokumen Web yang digunakan adalah HTML
    • Head = Kepala dari dokumen HTML
    • Title  = Judul dari dokumen HTML yang ditampilkan pada judul jendela browser
    • Body = Tag untuk menampilkan isi dokumen HTML
    • H2  = Header 2, sub judul sebuah web
    • p  = Membuat paragraf
    • Center = Tag html berfungsi untuk menampilkan teks dengan posisi horizontal ditengah
    • Hr  = Tag html berfungsi untuk membuat suatu garis horizontal
    • Width = Mengatur panjang garis dalam satuan pixel
    • a  = Tag html yang berfungsi untuk menghubungkan ke internal atau ekserrnal halaman web
    • href  =  Atribut yang di tambahkan kedalam tag a dimana value dari href ini adalah url
    • b   = Bold, tag html yang berfungsi untuk mempertebal teks
    • img  = Tag html untuk menampilkan gambar
    • src  = Source, menyatakan lokasi penyimpan gambar atau lokasi dimana gambar diambil.
    • Border  = <mengatur ketebalan garis>
    • tr  = Table Row, mendefiniskan baris pada tabel
    • table  = Tag yang berfungsi untuk membuat suatu data yang terdiri dari baris dan kolom
    • th  = <judul table / otomatis bold>
    • td   = <penampilannya td tebal>
    • td  = Table Data, terletak di dalam tag TR, yang berfungsi untuk memasukkan data-data

    Tag pada HTML :
    Untuk Contoh Pertama pada penggunaan table ,
    Oke Pertama kita akan mencari tahu tentang Table :

    Apa itu Table? :

    Tabel merupakan cara untuk menampilkan informasi dalam bentuk sel yang terdiri atas baris dan kolom. Tabel dibuat dengan menggunakan tag <table>. Sebuah tabel dibagi menjadi baris-baris, dan tiap baris dibagi ke dalam cell-cell. 

    Contoh Penerapan Table :

    fungsinya adalah : untuk membuat tabel kaya di MS.excel tapi cara membuat tabelnya 


    Mungkin Itu saja dari saya , mohon maaf bila ada kesalahan 
    Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh