Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh ,
Hai Semua, Kembali lagi dengan saya .....Nah, Kali ini saya akan menyampaikan kepada pembaca Ahya Blog ini , Artikel Tentang Menjalankan Aplikasi Android Studio dan dijalankan di Emulator
Jika Anda ingin tahu caranya , Yuk Ikutin Langkah Langkah Berikut Ini :
1.Build Aplikasi Yang anda sudah buat di Android Studio
Tunggu Sampai Loading Gradle Selesai
Nah, Jika Loading Nya sudah selesai silahkan Jalankan Emulator nya , Contoh nya saya Menjalankan menggunakan Emulator MEMU
Setelah menjalankan Emulator nya Silahkan Klik Tombol APK pada Emulator seperti berikut :
Setelah Klik APK , kita akan Mengambil Apk nya yang terdapat pada folder Project Kita Contoh nya seperti dibawah ini :
Folder APK : D:\Android Studio\Project Android Studio\ItsFlying2\app\build\outputs\apk\debug
Setelah itu , kita Klik saja Apk nya yang berada di folder APK Project Tadi..
Nah,sekarang Aplikasi nya sudah bisa dijalankan
Sekian Dari saya , semoga yang saya sampaikan ini bermanfaat
Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.